Pengaruh Intelektual Capital Disclosure terhadap Kinerja Keuangan (Studi Pada Indek Saham Syaraiah Di Indonesia)

Arifin, Moh. Syamsul (2022) Pengaruh Intelektual Capital Disclosure terhadap Kinerja Keuangan (Studi Pada Indek Saham Syaraiah Di Indonesia). Skripsi thesis, Universitas Wiraraja Madura.

[img] Text (ABSTRAK)
FILE-3-ABSTRAK IND-INGGRIS.pdf

Download (13kB)
[img] Text (BAB1)
FILE-4.pdf

Download (237kB)

Abstract

Intellectual Capital Disclosure merupakan penentuan keuangan pada perusahaan syariah yang tentunya memerlukan adanya data yang akurat tentang saham.Masalah yang diteliti dalam penelitian ini Adakah Pengaruh Intellectual Capital Disclosure Terhadap Kinerja Keuangan Pada Index Saham Syariah Di terdaftar di Bursa Efek Indonesia, sedangkan tujuan penelitian Untuk Menganalisis Pengaruh Intellectual Capital Disclosure Terhadap Kinerja Keuangan Pada Index Saham Syariah Di terfatar di Bursa Efek Indonesia. Metode penelitian kuantitatif dengan Eviews 19 dengan sampel penelitian 23 Indek Saham Syariah di Indonesia dengan teknik analisa kuantitatif Hasil penelitian menunjukkan Indek Saham Syariah Indonesia dengan menggunakan dua variabel, intellectual capital terhadap Kinerja Keuangan, secara bersama-sama variabel independen Intellectual Capital Disclosure berpengaruh terhadap Kinerja keuangan pada Indek Saham Syariah Di Indonesia, sehingga hipotesis menyatakan bahwa variabel independen secara simultan berpengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan pada Indek Saham Syariah diterima. Pengaruh Intellectual Capital Disclosure terhadap Kinerja Keuangan menunjukkan nilai probabilitas F-hitung lebih besar dari Ftabel berarti Fhitung > Ftabel maka Ho ditolak dan H1 terima Kata Kunci : ICD, Kinerja Keuangan dan Saham.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 600 – Technology > 650 Management & Public Relations > 657 - Akuntansi
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Depositing User: Anisa Zulfa Nurfaizah
Date Deposited: 16 Dec 2022 02:31
Last Modified: 16 Dec 2022 02:31
URI: http://repository.wiraraja.ac.id/id/eprint/2501

Actions (login required)

View Item View Item