PERSEPSI KONSUMEN DALAM MEMILIH PRODUK HALAL DI PASONGSONGAN KABUPATEN SUMENEP

wulandari, Syulaiha (2019) PERSEPSI KONSUMEN DALAM MEMILIH PRODUK HALAL DI PASONGSONGAN KABUPATEN SUMENEP. Skripsi thesis, Universitas Wiraraja.

Full text not available from this repository.

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk meneliti persepsi konsumen terhadap produk halal di desa pasongsongan dengan menggunakan beberapa variabel yang menjadikan ajuan peneliti yaitu variabel produk, harga, merek, lebel halal. Dari ke empat variabel tersebut peneliti ingin mengetahuhi pengaruh produk, harga, merek, lebel halal terhadap keputusan pembelian produk halal pada kosmetik wajah. Penelitisn ini dilakukan terhadap keputusan pembelian konsumenpada produk kosmetik wajah di desa pasongsongan kabupaten sumenep dengan mennggunakan metode peneltian kuanti tatif dengan tekhnik pengambilan sampelnya menggunakan purposive sampling dan di peroleh 80 responden yang menjadi sampel dalam penelitian ini. Peneliti menggunakan uji instrument (uji validitas dan reabilitas), uji asumsi klasik. Teknik pengujian yang di gunakan dalam penelitian ini dengan menggunakan pengujian linier berganda. Berdasarkan Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara bersama-sama produk, harga, merek, lebel halal berpengaruh terhadap keputusan pembelian. Secara parsial produk dan merek tidak berpengaruh terhadap keputusan pembeliian, hraga dan lebel halal tidak berpengaruh terhadap keputusan pembelian. Kata kunci : produk, harga, merek, lebel halal., keputusan pembelian

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 600 – Technology > 650 Management & Public Relations > 658- Manajemen
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: Anisa Zulfa Nurfaizah
Date Deposited: 13 Sep 2022 03:27
Last Modified: 13 Sep 2022 03:27
URI: http://repository.wiraraja.ac.id/id/eprint/2261

Actions (login required)

View Item View Item