Amaliya, Siti Saoda (2020) MEMBANGUN LITERASI MATEMATIKA SISWA MELALUI PENGEMBANGAN MODUL BERBASIS KEARIFAN LOKAL. Skripsi thesis, Universitas Wiraraja.
Text (Abstrak)
CD 2.pdf Download (121kB) |
|
Text (Bab I)
CD 4.pdf Download (239kB) |
Abstract
Dalam proses pembelajaran hanya menggunakan buku paket yang telah disediakan pemerintah, namun kurangnya kreatifitas dalam pengembangan bahan ajar. Penelitian pengembangan ini betujuan untuk menghasilkan produk modul matematika, mengetahui kelayakan serta mengkaji respon siswa kelas V terhadap produk modul matematika. Penelitian pengembangan ini menggunakan pengembangan 4D dari Thiagarajan namun peneliti hanya menggunakan 3 tahapan dikarenakan keterbatasan waktu, dan serta adanya pandemi covid-19, yang dimana meliputi tahap define, design dan development.Pada instrumen pengambilan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah lembar validasi materi, desain, format serta angket respon siswa terhadap pengembangan produk modul matematika. Pada tahap uji kelayakan materi, desain dan format masing- masing mendapatkan persentase 100% yang termasuk dalam kategori sesuai dan tidak revisi. Tahap uji coba dilakukan sangat terbatas dikarenakan adanya pandemi covid-19 sehingga uji coba penelitian ini dilakukan pada siswa kelas V sebanyak 4 siswa. Hasil angket respon siswa memperoleh persentase 95,5% yang mendapatkan kriteria sangat baik. Jadi, hasil penelitian menunjukkan bahwa modul matematika layak untuk digunakan dalam proses pembelajaran khususnya mata pelajaran matematika. Kata kunci: Modul matematika, Pengembangan, 4D.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | 300 – Social sciences > 370 Education |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) |
Depositing User: | Anisa ZN |
Date Deposited: | 23 Nov 2021 09:12 |
Last Modified: | 23 Nov 2021 09:12 |
URI: | http://repository.wiraraja.ac.id/id/eprint/1570 |
Actions (login required)
View Item |